Dinas Kehutanan Kalsel Laksanakan Apel Gabungan
PesonaKalimantan – Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Selatan menggelar apel gabungan yang diikuti oleh pejabat eselon III Dishut, kepala KPH Kayu Tangi, BPTH, Tahura Sultan Adam serta Dinas Lingkungan Hidup Kalsel yang dilaksanakan dihalaman kantor Dinas Kehutanan. Senin (19/05). Dalam amanatnya, Kepala Dinas Kehutanan Kalsel sekaligus Plt. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kalsel Fathimatuzzahra menyampaikan rasa syukur […]